VISI

Menghasilkan lulusan yang kompeten, kompetitif, memiliki jiwa wirausaha dan berakhlak karimah dalam bidang pendidikan dasar Islam dengan menerapkan nilai-nilai kearifan lokal

MISI

  1. Melaksanakan pendidikan dan pengajaran dengan berbasis pada pendekatan student centered learning dan nilai-nilai pesantren.
  2. Melaksanakan pengembangan kurikulum entrepreneurship yang diwujudkan dalam mata kuliah keahlian alternatif.
  3. Melaksanakan penelitian untuk pengembangan ilmu pengetahuan kependidikan dan keguruan pada jenjang pendidikan dasar.
  4. Melaksanakan pengabdian masyarakat yang mendukung pemenuhan kompetensi lulusan.
  5. Melaksanakan kegiaatan kerjasama dengan madrasah ibtidaiyah dan instansi lain yang terkait untuk meningkatkan mutu